MUHAMMAD SHIDIK HANAFI NICHYTA DIAN RAMADHANI 19 SEPTEMBER CHYSHI FOREPEL AKAN SELALU BERSAMA SELAMANYA

translate

Google Translate
Arabic Korean Japanese Chinese Simplified Russian Portuguese
English French German Spain Italian Dutch

Selasa, 25 Oktober 2011

Selalu Ada Puisi Untukmu

Selalu ada puisi untukmu
semua kata yang tujuannya menggambarkan debar
bagaimana indahnya ingin kupanggil namamu.
Senyum yang menjadi rahasia bibirmu
kuperam dalam jantungku. Tumbuh satu per satu
menggetarkan sunyi, bermekaran di antara jemari.
Sebagian terperangkap ke dalam sajak
sebagian terlepas menjelma kepak
kepak renjana.
Jangan risaukan katakata yang tak terucapkan
biarkan menggenang dalam kolam ingatan
atau angin menyingkap rinduku
yang tersembunyi di dedaunan
dan melepaskannya padamu
dalam bentuk musim gugur yang indah.


By: CHYSHI

Tidak ada komentar:

Posting Komentar